" Quotes "

:: THANKS FOR VISITING MY BLOG ::

" Hiduplah seperti rumput liar,
tetap tumbuh meski orang-orang selalu mencabutnya,
tetap tumbuh meski orang-orang tak mengharapkan kehadirannya "

-crayon Sinchan



Saturday 14 April 2018

resep vegetarian | Crispy VG saus tiram

haii bolgan dan bolgawati..
kali ini saya mau share resep VG yang ga kalah enaknya yang tentu saja buat nya cepet, kilat, ga pake ribet..
kubis crispy vg saus tiram 

seperti biasa saya sengaja menggunakan tambahan sayur yang kali ini menggunakan kubis / kol agar makanan vg yang saya bikin jadi banyak dan muat untuk dimakan ber empat. wkwkwk klo cuma daging vg aja,  lama2  bisa tekor >.< wkkwkw

yuk chek it out

bahan:
Crispy VG
kubis/kol
bawang bombay
bawang putih
cabai
totole

cara membuat:
  • potong crispy vg terlebih dahulu masak hingga matang
  • Tumis bawang bombay, bawang putih, cabai sampai harum.. masukkan irisan kol masak hingga sedikit layu..
  • campurkan crispy vg yang sudah dimasak sebelumnya, lalu masukkan saus tiram VG, totole, kecap asin aduk hingga merata..

Masakan simple ini dalam sekejap langsung habis lohh.. mudah banget kalo kita mau mencoba masak masakan VG.. resep dan bumbu sama, bedanya hanya tinggal ganti menjadi makanan pengganti daging. ditambah lagi, warung bumbu dan daging vg sudah mulai berjamur, jadi sudah sangat mudah untuk mendapatkannya..
selain crispy VG, saya juga memasak tumis daun kenikir yang katanya kaya manfaat dan tempe manis..
ini bonus untuk gambar masakan hari ini..


selamat makan !

No comments: